Laman

Alternatif Melawan Hawa Nafsu

0 komentar

Rasulullah berkata perang sulit bagi muslim adalah melawan hawa nafsu ini terucap setelah terjadi konfrontasi pihak quraisy dan muslim yang disebut dengan perang badr. 

"Kemudian setelah itu hatimu menjadi keras seperti batu, bahkan lebih keras lagi." (QS. Al-Baqarah :74)

Alternatif dalam menekan sifat tersebut dengan berlandaskan firmanNya

"Sesungguhnya orang-orang yang diberi pengetahuan sebelumnya apabila Al-Qur'an dibacakan kepada mereka, mereka tersungkur atas muka mereka sambil bersujud. Dan mereka berkata, "Mahasuci Tuhan kami, sesungguhnya janji Tuhan Kami asti dipernuhi.Dan mereka menyungkkur atas muka mereka sambil menangis dan mereka bertambah khusyu." (QS.AL-Isra : 107-109)

Tentu dengan keimanan yang tulus hingga membuahkan kelembuatan hati di jawab oleh baginda Rasul  

"Dan sesungguhnya di dalam jasad itu terdapat segumpal daging, apabila ia baik, maka baiklah seluruh jasadnya. Dan apabila ia rusak, maka rusak pulalah seluruh jasad itu. Ketahuilah, ia adalah hati," (HR. Bukhari dan Muslim)

Tulisan di atas kembali menjawab dari tulisan Mutiara yang hilang